UMKM Buat Toko Online Sendiri Hanya Modal Rp 399.000 per tahun
Home » Blog  »  UMKM Buat Toko Online Sendiri Hanya Modal Rp 399.000 per tahun
UMKM Buat Toko Online Sendiri Hanya Modal Rp 399.000 per tahun

Pandemi saat ini, banyak pelaku UMKM yang menghadapi masalah sulit untuk mendigitalisasi usahanya. Selain sulit untuk membuat landing page/website atau toko online sendiri, masalah lainnya adalah pelaku UMKM harus merogoh kocek untuk punya website sendiri.

Dengan memiliki website atau toko online sendiri, para pelaku umkm bisa memiliki mulai dari etalase produk, situs profil usaha portfolio hingga menjadi portal media sehingga dapat meraup penjualan lebih maksimal.

Untuk mengatasi masalah digitalisasi UMKM yang seringkali menjadi kendala seperti biaya dan cara penggunaan yang biasanya sulit dan lama, kini ada layanan baru yaitu ‘Wordpress Hosting’ dari idhosting. Layanan ini merupakan terobosan, dengan harga yang sangat terjangkau yaitu mulai dari Rp399.000 pertahun

Idhosting menyediakan solusi digitalisasi UMKM, berupa layanan Umkm Naik Kelas yang praktis. Lebih menarik lagi, dengan layanan ini membuat semua orang, terlebih pelaku UMKM dapat membuat landing page, website atau toko online sendiri secara cepat, cukup dalam waktu 5-10 menit saja

 Dengan cara memperoleh layanan ini juga mudah, hanya dengan mengunjungi website: idhosting, https://idhosting-web.com/umkm-naik-kelas/

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *